Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng

Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng - Hallo sahabat Lihatphone, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel harga-smarthphone, Artikel oppo, Artikel ponsel, Artikel smarthphone cina, Artikel smarthphone-terbaru, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng
link : Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng

Baca juga


Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng

Lihatphone. Di pasar persaingan smartphone yang makin sengit ini, Oppo tak ingin ketinggalan, baru-baru ini, Oppo Mobile meluncurkan sebuah ponsel menarik dengan desain premium yaitu Oppo A31 yang menyuguhkan penampilan menarik. Ponsel canggih ini hadir dengan desain dual glass serta menggunakan frame berbahan metal yang menyatukan panel kaca depan dan belakangnya.

Walaupun mempunyai desain yang cukup menarik, ponsel ini dipatok dengan harga yang tak begitu mahal. Pihak Oppo yang memperkenalkan ponsel ini ke Cina membanderolnya dengan harga sebesar 999 RMB. Kalau dihitung dalam rupiah, nilainya menjadi sekitar 2 juta rupiah.
Walau begitu, untuk spesifikasinya sendiri, ponsel ini tak menyuguhkan kualitas yang membuat kagum. Sesuai dengan harganya, handphone ini mempunyai spesifikasi yang biasa dijumpai pada ponsel di segmen menengah.
oppo a31_1
Oppo A31 ini hadir dengan layar berukuran 4,5 inci dengan resolusi 854 x 480 piksel. Handphone berukuran 8 milimeter inipun menggunakan prosesor quad core Snapdragon 410 yang dibareng oleh RAM 1GB, ColorOS berbasis Android KitKat 4.4 serta slot microSD yang mendukung memory card hingga 128GB.
oppo a31_2
Di bagian belakang, terdapat kamera utama 8MP yang mempunyai aperture f2.2. Sementara itu di depan, ada kamera sekunder 5MP untuk foto selfie ataupun video call. Selain itu, handphone ini juga mendukung dual SIM card yang kedua-duanya bisa dipakai untuk jaringan 4G LTE. Untuk sumber tenaganya, terdapat baterai berkapasitas 2.000 mAh.


Demikianlah Artikel Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng

Sekianlah artikel Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Oppo Luncurkan Oppo A 31, Ponsel Murah Dengan Tampilan Mentereng dengan alamat link https://lihatphone.blogspot.com/2015/04/oppo-luncurkan-oppo-31-ponsel-murah.html

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel