Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax

Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax - Hallo sahabat Lihatphone, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel android, Artikel Tips, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax
link : Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax

Baca juga


Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax

Lihatphone. Sering kali para pengguna Andromax bingung dengan perangkat mereka. Nah, kali ini, Lihaptphone akan bagi tutorial mengenai cara melalukan aktivasi Internet di semua ponsel andromax dengan menggunakan kartu GSM.
Seperti yang kita ketahui hp andromax menggunakan dua SIM card, yaitu SIM1 dengan Smartfren CDMA, dan SIM2 dengan GSM. Saya selalu berpikir bahwa untuk menikmati internet di andromax anda harus menggunakan smartfren CDMA saja. 

Tapi setelah browsing sana sini akhirnya saya menemukkan cara memakai kartu GSM pada hp andromax dengan beberapa sistem operasi seperti Versi Jelly Bean maupun ICS dan support di berbagai tipe Andromax C, Andromax G, Andromax T dan lain-lain semuanya bisa menggunakan Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax yang penting os yang anda gunakan sudah ICS or Up.
Langsung saja berikut ini adalah cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax :
  1. Pertama anda uduh dulu  aplikasi Any Cut disini.
  2. Apabila sudah selesai anda mendownloadnya , selanjutnya anda install any Cut lalu  jalankan Any Cut. Sehingga akan tampil “new shortcut. Pilih “Activity” lanjut  pilih“Select subscriptions“, Selanjutnya anda beri nama sesuai yang anda inginkan dan saya memberikan nama  My GSM, kemudian ituklik “Oke“.
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  3. Jika sudah melakukan tahap ke dua maka akan tampil shortcut My GSM di menu, sekarang anda ulangi lagi seperti langkah-langkah No 2 untuk membuat shortcut APN, dengan cara membuka Any Cut klik “Activity” kemudian pilih “APN” lalu anda  beri nama lanjut klik Oke.
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  4. Apabila shourcut sudah anda buat, maka selanjutnya anda masuk ke ke shortcut “My GSM“  dan berikan tanda Centang di  “SIM Card 2“, dan hilangkan tanda centang pada“RUIM Card 1“, lalu klik “Oke“.
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  5. Nah kalau anda sudah berhasil di tahap ke Empat maka akan ada notification  “Set Subscription Succes“. Kemudian anda buka Sortcut APN lalu anda Check list provider tersebut serta anda  pastikan Proxy dan Portnya sudah kosong (tidak disetting).
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  6. Untuk mengetahui apakah anda sudah berhasil anda bisa melihatnya dengan melihatnya di RUIM CDMA apabila sinyal tersebut menghilang hal ini menunjukan anda sudah berhasil merubah koneksi internet hp android anda menjadi GSM, sebelum anda melakukan uji coba terkoneksi ke internet sebelumnya anda lakukan refresh pada jaringan/ Data dengan cara menghilangkan koneksi DATA dan hidupkan kembali  koneksi data tersebut.
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  7. Ketika anda sudah mencoba terkoneksi internet maka anda salah satu alamat Web seperti Google, nah sinyalnya kan hilang jadi akan tampil sinyal GPRS dari GSM anda. Sekarang Smartfren Andromax sudah dapat mengakses internet dengan jaringan GSM
    Cara Menggunakan Internet Dengan GSM di Semua Andromax
  8. Untuk  kembalikan sinyal menjadi kembali CDMA Smartfren yang tadi menghilang dan menikmati koneksi internet di jaringan CDMA sangatlah mudah, anda cukup masuk ke sortcut “My GSM”  setelah itu tinggal anda centang lagi sisi “RUIM Card 1” serta refresh kembali jaringan DATA nya.
Nah, proses sudah selesai, kamu tinggal nikmati hasilnya sekarang. selamat mencoba


Demikianlah Artikel Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax

Sekianlah artikel Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Merubah Pemakaian CDMA Internet Ke GSM di Semua Andromax dengan alamat link https://lihatphone.blogspot.com/2015/04/cara-merubah-pemakaian-cdma-internet-ke.html

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel